Kemahasiswaan

KMTE Juara 1 Lomba Maze-Bot di Sleman City Hall

Lomba Robot Maze-Bot diadakan oleh Keluarga Mahasiswa Teknik Elektro dan Teknologi Informasi Universitas Gadjah Mada (UGM) yang diselenggarakan di Sleman City Hall hari Ahad 15 Maret 2020, KMTE (Keluarga Mahasiswa Teknik Elektro) Robot Research UMS membawa 7 tim, meloloskan 4 tim di babak 8 besar. Selanjutnya masuk final 2 tim dengan persaingan jumlah peserta 42 […]

KMTE Juara 1 Lomba Maze-Bot di Sleman City Hall Read More »

ORMAWA Fakultas Teknik Berhasil Menghidupkan Kembali Potensi Desa Jatisobo Sebagai Pasar Singkong Dalam Program Hibah Bina Desa KEMENRISTEKDIKTI Tahun 2019

Pada tahun 2019 ini, Keluarga Mahasiswa Teknik Mesin (KMTM) terpilih dari 3000an proposal Program Hibah Bina Desa (PHBD) yang diselenggarakan oleh Kemenristekdikti, total yang didanai pada tahun ini sebanyak 80 proposal yang berasal dari organisasi kemahasiswaan di seluruh Indonesia. Topik yang diangkat oleh KMTM adalah optimalisasi pemanfaatan ubi singkong sebagai nilai tambah jual di desa

ORMAWA Fakultas Teknik Berhasil Menghidupkan Kembali Potensi Desa Jatisobo Sebagai Pasar Singkong Dalam Program Hibah Bina Desa KEMENRISTEKDIKTI Tahun 2019 Read More »

TEKNIK SIPIL UMS SABET JUARA 2 LOMBA BETON RINGAN

Malang, 24 Agustus 2019, mahasiswa jurusan Teknik Sipil Fakultas Teknik yang juga merupakan anggota dari organisasi CUBE Universitas Muhammadiyah Surakarta yang terdiri dari tiga orang yaitu Perwita Mas Imbang dari angkatan 2018, Zulhan Rasyid M. dari angkatan 2017 dan Dhimas Adha Aji P. dari angkatan 2017 dan dosen pembimbing yaitu Mochammad Solikhin, M.T. ,PhD. Dimana

TEKNIK SIPIL UMS SABET JUARA 2 LOMBA BETON RINGAN Read More »

Fakultas Teknik Mengirimkan Satu Tim Mahasiswa ke PIMNAS 32 di Bali

Fakultas Teknik insya Allah akan mengirimkan satu tim dari empat tim yang mewakili Universitas Muhammadiyah Surakarta di ajang kompetisi mahasiswa bergengsi Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional (PIMNAS) ke 32 di Universitas Udayana Bali. Kompetisi ini akan diselenggarakan pada tanggal 27-31 Agustus 2019 di kampus Unud Bukit Jimbaran. Peserta Pimnas ke-32 ini berasal dari 126 perguruan tinggi

Fakultas Teknik Mengirimkan Satu Tim Mahasiswa ke PIMNAS 32 di Bali Read More »

Masa Taaruf Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Komisariat Averoes Fakultas Teknik

Ikatan Mahasiswa Mahasiswa (IMM) komisariat Averoes Fakultas Teknik menyelenggarakan Masa Taaruf (Masta) IMM pada tanggal 15-16 Agustus dan 19-20 Agustus 2019. Pelaksanaan pada tahun ini bertahap disebabkan ketersediaan ruang kecil yang terbatas. Pada tahap pertama jumlah peserta sekitar 450an mahasiswa dan pada tahap kedua sejumlah sekitar 650 mahasiswa. Seluruh mahasiswa baru Fakultas Teknik diwajibkan untuk

Masa Taaruf Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah (IMM) Komisariat Averoes Fakultas Teknik Read More »

Program Magang kerjasama dengan Carfix

Program Studi Teknik Industri FT UMS bekerjasama dengan Sekolah Vokasi UMS & Carfix, membuka program keminatan di bidang Manajemen Perbengkelan. Kesempatan ini terbuka khusus untuk mahasiswa Teknik Industri FT UMS yang memenuhi syarat, hanya untuk kuota 20 mahasiswa. Keuntungan: Tempat dan objek Kerja Praktek/Magang di Carfix. Objek penelitian untuk Tugas Akhir di Carfix. Mendapat materi

Program Magang kerjasama dengan Carfix Read More »

UMS OTOCONTEST 2018 “Creating The Heroes With Education”

Sukoharjo, 26 November 2018 Gelaran UMS Otocontest 2018 ini dilaksanakan pada Sabtu – Minggu, 24 – 25 November 2018 yang bertempat di GOR UMS Solo. Setiap tahunnya UMS Otocontest selalu menjadi bagian dari serangkaian acara HUT UMS. Dan pada pelaksanaan UMS Otocontest yang ke 17 ini juga bertepatan dengan HUT UMS Ke 60. Perjalanan UMS

UMS OTOCONTEST 2018 “Creating The Heroes With Education” Read More »

Scroll to Top